logo

Desa Rejo Binangun

JL. PC 6 DUSUN II DESA REJO BINANGUN KECAMATAN RAMAN UTARA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR 34371
Telp. 081273529746 Email : [email protected]

Pelaksanaan Posbindu PTM di Desa Rejo Binangun

53
15 Okt 2024
Admin Desa Rejo Binangun
logo

Rejo Binangun, Selasa, 15 Oktober 2024

Posbindu PTM (Pos Binaan Terpadu Penyakit Tidak Menular) bertujuan untuk mengontrol dan menjaga kesehatan secara optimal dengan upaya preventif seperti penyuluhan dan upaya kuratif melalui sistem rujukan Posbindu PTM ke Puskesmas atau pelayanan kesehatan lainnya.

Kegiatan Posbindu PTM dapat diikuti mulai dari usia >15th. Kegiatan ini rutin dilakukan di Desa Rejo Binangun dengan pendampingan dari Bidan Desa  serta petugas kesehatan UPT Puskesmas Raman Utara. 

Pemeriksaan yang dapat dilakukan ada cek kadar gula darah, cek kadar kolesterol, asam urat serta tekanan darah. 

Diharapkan dengan rutin diadakannya kegiatan ini, dapat membantu deteksi dini penyakit tidak menular pada seluruh warga Desa Rejo Binangun.

Hubungi Kami

logo

Rejo Binangun

JL. PC 6 DUSUN II DESA REJO BINANGUN KECAMATAN RAMAN UTARA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR Raman Utara

081273529746

[email protected]

Lokasi Balai Desa

Portal Resmi Sistem Informasi Pemerintahan Desa Kelurahan Terpadu
Desa Rejo Binangun, Kec. Raman Utara, Kab. Lampung Timur, Prov. Lampung

Info Deskel

| |

SIPDeskel © 2025

V24.12.1.1